Desa Berembeng
Kecamatan Selemadeg, Kabupaten TABANAN
Ayo Sukseskan Posyandu Dapatkan 6 Standar Pelayanan Minimal Terbaik untuk Keluarga Anda

Kami mengundang seluruh masyarakat untuk hadir dan memanfaatkan Posyandu bulan ini. Datang ke Posyandu berarti Anda peduli pada kesehatan seluruh anggota keluarga, mulai dari bayi hingga lansia!
Di Posyandu, kami siap memberikan Enam Standar Pelayanan Minimal (SPM) yang wajib didapatkan oleh setiap keluarga:
Datanglah sesuai jadwal dimasing - masing banjar dinas dan tepat waktu
Mari bersama-sama wujudkan generasi sehat dan berkualitas!


